Part 3 : Thinking vs Feeling (EN) Ingat! 1. Tidak ada jawaban benar, salah, baik atau buruk! 2. Pilih yang paling sesuai dengan dirimu saat ini agar hasilnya akurat. 1 / 9 Kalau ada masalah, kamu lebih suka mencari cara yang paling jelas dan cepat untuk menyelesaikannya, atau kamu lebih suka memikirkan cara yang membuat semua orang merasa nyaman? Memikirkan cara yang membuat semua orang merasa nyaman Mencari cara yang paling jelas dan cepat untuk menyelesaikannya 2 / 9 Saat kamu bermain dengan teman, apa yang lebih kamu perhatikan? Bagaimana semua orang merasa senang Aturan dan cara bermain yang adil 3 / 9 Saat memutuskan apa yang akan dimainkan bersama teman, kamu lebih suka cari ide yang paling masuk akal atau memikirkan pendapat semua teman agar semua senang? Cari ide yang paling masuk akal Memikirkan pendapat semua teman agar semua senang 4 / 9 Saat bekerja dalam kelompok, apa yang lebih kamu prioritaskan? Menjaga hubungan dan kerjasama dalam kelompok Mencapai tujuan atau hasil yang baik 5 / 9 Kamu lebih suka tipe guru yang ramah atau guru yang adil (tidak pilih kasih)? Guru yang ramah Guru yang adil dan selalu menerapkan aturan dengan sama (tidak pilih kasih) 6 / 9 Saat bekerja dalam kelompok, apa yang lebih sering kamu lakukan? Menciptakan suasana yang menyenangkan dan mendukung Menyusun rencana tugas dan tanggung jawab 7 / 9 Kalau teman yang kamu sayangi sedih, kamu akan melakukan apa? Mengalihkan perhatiannya dengan aktivitas yang menyenangkan atau melucu agar dia merasa lebih bahagia Meluangkan waktu untuk mendengarkan curahan hatinya 8 / 9 Apa yang membuatmu bersemangat: bersaing dengan orang lain atau bekerja sama dengan orang lain? Bersaing dengan orang lain Bekerja sama dengan orang lain 9 / 9 Kalau harus memilih antara dua hal, kamu lebih suka pikir-pikir dulu semua kebaikan dan keburukannya, atau langsung pilih yang terasa benar? Baca Juga: INTJ's Strengths and Potential Langsung pilih yang terasa benar Pikir-pikir dulu semua kebaikan dan keburukannya Your score is Author Recent Posts Insan CerdasBimbingan Les Privat at CV Insan GroupBerpengalaman lebih dari 10 tahun dalam menyelenggarakan jasa les privat, Insan Cerdas telah dipercaya lebih dari 1000 pelanggan setia dengan dukungan lebih dari 500 tutor yang bergabung. Latest posts by Insan Cerdas (see all) Nilai ulangan dan nilai rapor selalu di atas KKM - September 12, 2024 Part 4 : Judging vs Perceiving (IST) - January 23, 2024 Part 4 : Judging vs Perceiving (ISF) - January 23, 2024 Related Posts:Part 3 : Thinking vs Feeling (IN)Part 3 : Thinking vs Feeling (IS)Part 3 : Thinking vs Feeling (ES)Part 2 : Sensing vs Intuitive (I)Part 4 : Judging vs Perceiving (ISF)Part 4 : Judging vs Perceiving (INT) Tips Belajar / January 23, 2024 January 24, 2024